Google telah merelease nama resmi penerus android M Marshmallow yaitu android N Nougat. Apa sih Nougat itu ?
![]() |
"Nougat" |
Berdasarkan situs wikipedia, Nougat adalah :
"sebuah permen yang terbuat dari gula atau madu, kacang panggang (badam, kenari, pistachio atau hazelnut, namun bukan kacang tanah) dan beberapa buah kering. Nougat dapat berbentuk lunak atau keras tergantung bahan yang dipakai, nougat juga dipakai sebagai isi batang permen atau cokelat. Ada dua macam nougat: putih dan cokelat. Nougat putih dibuat dari putih telur yang dikocok sampai halus, sedangkan nougat cokelat (Perancis: Nougatine) terbuat dari gula yang menjadi karamel dan memiliki tekstur keras, kadang garing." (sumber : wikipedia)
![]() |
"Tweeter Android" |
Oiya nama ini dipilih setelah melalui voting pada gelaran Google I/O 2016 Mei lalu. Beberapa fitur Android N Nougat antara lain : panel notifikasi anyar, split screen multitasking, peningkatan performa fitur Doze, platform Daydream (platform virtual reality VR, hanya untuk tipe HP yang mendukung tentunya)
Padahal penyebaran android M Marshmallow aja belum merata untuk N Nougat sudah di release. So good job google!
0 comments: