Tuesday, February 21, 2017

5 HP Android Murah Harga Dibawah 1 Juta Merk Samsung Terbaru 2017

HP Android Murah Harga 1 Jutaan Merk Samsung - Banyak sekali jenis hp murah di indonesia, namun dari sekian banyak, Samsung masih menjadi rajanya hp di indonesia. Harga hp buatan Samsung ini juga bervariasi, mulai dari harga 1 jutaan, hingga belasan juta. Tentu semakin tinggi harga hp akan semaik bagus juga spesifikasi yang diberikan. Namun bagi sebagian besar masyarakat indonesia lebih memilih hp murah asalkan bisa memenuhi kebutuhan komunikasi mereka.

Bagi para penggemar Samsung tentu mereka tidak akan puas dengan spesifikasi yang diberikan pada hp samsung dengan harga 1 jutaan ini. Karena hp samsung dengan harga 1 jutaan ini sejatinya hanya digunakan untuk sarana komunikasi, bukan bermain game, dan kebutuhan multimedia. Namun bukam berarti hp dengan harga murah ini tidak bisa sama sekali digunakan untuk bermain game dan berfoto, tentu bisa tetapi kualitas gambar ataupun grafik akan kalah dibanding dengan hp samsung dengan harga yang jauh lebih tinggi.

Nah dibawah ini IDtechtips rangkumkan daftar hp samsung murah harga 1 jutaan beserta spesifikasi singkat.

5 HP Android Murah Harga 1 Jutaan Merk Samsung

1. Samsung Galaxy V


HP Android Murah Harga Dibawah 1

  • Ukuran Layar : 121.4 x 62.9 x 10.7 mm / 123 g
  • Resolusi Layar : TFT, 4.0 inches, 480 x 800 pixels (~233 ppi pixel density)
  • SIM Card : Dual SIM
  • Internet : HSPA 21.1/5.76 Mbps
  • OS : Android OS, v4.4.2 (KitKat)
  • Memori Internal: 4 GB, 
  • Memori Eksternal : microSD, up to 64 GB
  • CPU : Single-core 1.2 GHz
  • RAM : 512 MB RAM
  • Baterai : Li-Ion 1500 mAh
  • Kamera Belakang : 3.15 MP, 2048 x 1536 pixels, (LED flash)
  • Kamera Depan : VGA
  • HARGA : Rp. 970.000
2. Samsung Galaxy Young 2


 HP Android Murah Harga Dibawah 1

  • Ukuran Layar : 109.8 x 59.9 x 11.8 mm / 108 g
  • Resolusi Layar : TFT, 3.5 inches, 320 x 480 pixels (~165 ppi pixel density)
  • SIM Card : Dual SIM
  • Internet : HSPA 21.1/5.76 Mbps
  • OS : Android OS, v4.4.2 (KitKat)
  • Memori Internal : 4 GB
  • Memori Eksternal : microSD, up to 64 GB
  • CPU :  Single-core 1 GHz Cortex-A7
  • RAM : 512 MB RAM
  • Baterai : Li-Ion 1300 mAh
  • Kamera Belakang : 3.15 MP, 2048 x 1536 pixels
  • Kamera Depan : - 
  • HARGA : Rp. 750.000
    3. Samsung Galaxy Chat


    HP Android Murah Harga Dibawah 1

    • Ukuran Layar : 118.9 x 59.3 x 11.7 mm / 112 g
    • Resolusi Layar : TFT, 3.0 inches , 240 x 320 pixels (~133 ppi pixel density)
    • SIM Card : Singe SIM
    • Internet : HSPA 7.2/5.76 Mbps
    • OS : Android OS, v4.0 (Ice Cream Sandwich), upgradable to v4.1.2 (Jelly Bean)
    • Memori Internal : 4 GB
    • Memori Eksternal : microSD, up to 32 GB
    • CPU : Single-core 850 MHz
    • RAM : 512 MB RAM
    • Baterai : Li-Ion 1200 mAh
    • Kamera Belakang : 2 MP, 1600 x 1200 pixels
    • Kamera Depan : - 
    • HARGA :  Rp 775.000

    Baca juga : Daftar 5 Hp Android Murah Layar 5 inci Harga 1jutaan

    4. Samsung Galaxy Star Plus


    HP Android Murah Harga Dibawah 1 Juta

    • Ukuran Layar : 121.2 x 62.7 x 10.6 mm / 121 g
    • Resolusi Layar : TFT, 4.0 inches, 480 x 800 pixels (~233 ppi pixel density)
    • SIM Card : Dual SIM
    • Internet : EDGE
    • OS : Android OS, v4.1.2 (Jelly Bean)
    • Memori Internal : 4 GB
    • Memori Eksternal : microSD, up to 32 GB
    • CPU : Single-core 1 GHz Cortex-A5
    • RAM : 512 MB RAM
    • Baterai : Li-Ion 1500 mAh
    • Kamera Belakang : 2 MP, 1600 x 1200 pixels
    • Kamera Depan : - 
    • HARGA : Rp 845.000

    5. Samsung Galaxy Star Duos


    HP Android Murah Harga Dibawah 1 Juta


    • Ukuran Layar : 121.2 x 62.7 x 10.6 mm / 121 g
    • Resolusi Layar : TFT, 3.0 inches , 240 x 320 pixels (~133 ppi pixel density)
    • SIM Card : Dual SIM
    • Internet : EDGE
    • OS : Android OS, v4.1.2 (Jelly Bean)
    • Memori Internal : 4 GB
    • Memori Eksternal :  microSD, up to 32 GB
    • CPU : Single-core 1 GHz Cortex-A5
    • RAM : 512 MB RAM
    • Baterai : Li-Ion 1200 mAh
    • Kamera Belakang : 2 MP, 1600 x 1200 pixels
    • Kamera Depan : - 
    • HARGA : Rp 525.000

    Nah itulah daftar 5 HP Android Murah Harga Dibawah 1 Juta Merk Samsung Terbaru 2017, yang bisa kalian jadikan refrensi untuk memilih hp. Masih banyak hp samsung dengan harga dibawah 1 juta, namun IDtechtips hanya merekomendasikan dari ke 5 daftar hp diatas. Demikian informasi yang dapat IDtechtips berikan. Silahkan baca postingan yang lain tentang hp murah, supaya bisa menemukan bahan refrensi lain bagi kalian yang sedang mencari hp murah.

    Previous Post
    Next Post
    Related Posts

    0 comments: